 |

|
|
Tuesday, December 26, 2006
Keputusan yang harus diambil
Mungkin, pada hakikatnya, hidup merupakan serangkaian pilihan-pilihan yang harus diputuskan dan diambil, dimana hasilnya akan berperngaruh pada rangkaian pilihan-pilihan dan keputusan-seputusan yang harus diambil berikutnya. Keputusan yang diambil hendaklah selalu disandarkan pada keyakinan pada kalimat "la haula wala quwata illah billah". Bahwasanya tiada kekuatan selain kekuatan Allah. Apapun hasilnya, itu adalah yang terbaik untuk kita. Manusia hanya bisa berencana dan berusaha, selanjutnya Allah-lah yang akan menentukan. Keyakinan seperti ini yang meresap ke pribadi setiap muslim, Insya4JJ akan menjadi pribadi yang mantap, yang tidak ada keraguan di hatinya untuk mengambil keputusan untuk berjuang di jalan Allah. Allahu Akbar!!!
posted by Agung Nugroho at 3:27 PM

1 Comments:
said...
dari seorang teman:
"Ya Allah, jadikanlah aku ridho terhadap apa-apa yang Engkau tetapkan, dan jadikan barokah apa-apa yang telah Engkau takdirkan, sehingga tidak ingin aku menyegerakan apa-apa yang Engkau tunda dan menunda apa-apa yang Engkau segerakan" :)
3/12/2007 6:29 PM
|
<< Home
|
|
 |
Mencoba berfikir sederhana! Mungkin
itulah yang bisa membuat hidup ini juga terasa lebih mudah.
"Simple is Beautiful", mungkin kaliamat ini ada benarnya juga...
>> more
about me |
 |
|
 |